QnA Tentang 3 BELENGGU DIRI
Q : Belenggu diri yang dimaksud oleh QERM itu seperti apa?
A : Belenggu Diri adalah sesuatu yang membuat seseorang sulit melangkah dalam semua sisi, sulit memaksimalkan pontensi dirinya, serta membuatnya kehilangan apa yang ada dalam genggamannya.
Q : apakah belenggu ini berpengaruh pada kesehatan?
A : Iya, sangat berpengaruh, bahkan sebagian besar sakit sakit berat, baik medis maupun non medis disebabkan oleh belenggu diri ini.
Q : Apakah juga berpengaruh pada kepribadian?
A : bahkan sebagian besar kepribadian seseorang dipengaruhi oleh hal ini. Termasuk melemahnya kemampuan untuk menjalankan peran dan kewajiban.
Q : Apakah bahasan ini bersumber dari Al Qur’an dan Sunnah? Apa saja belenggu diri itu?
A : Tentu.
Pertama, belenggu emosi. Belenggu ini membuat seseorang hidup dalam bayang-bayang masa lalu, sikap dan sifatnya hari ini adalah cerminan memori buruknya dimasa lalu. Ini bisa menyebabkan orang lemah secara kepribadian, rapuh, tidak tahan benturan hidup, hingga mudah sakit secara fisik
Kedua, Belenggu Mental. Belenggu ini membuat lemah motivasi diri, salah orientasi hidup, lari dari amanah, memilih jalan yang salah, sering benturan salam bersikap, tanpa sadar bersikap merugikan diri sendiri dan orang lain, tidak bisa diberi beban, sulit bekerja dalam tim dan lainnya
Ketiga, Belenggu Spiritual. Konsep ini hanya ada dalam Al Qur’an, hadits serta pendapat ulama. Orang mungkin saja berjiwa kuat, capaian-capaian hidupnya mengagumkan namun tiba-tiba semua yang ia dapatkan menjadi bencana bagi dirinya sendiri dan orang lain. Tiba-tiba saja rute hidupnya berubah 180’ tanpa dapat dicegah. Capaiannya tiba-tiba runtuh, keluarganya menjadi musuh, hidupnya tiba-tiba saja berubah. Belenggu ini tidak bisa dinalar, tiba-tiba saja ada dan mengubah cerita hidupnya. Semua yang tadinya dianggap anugerah, seketika menjadi bencana.
Q : Apakah ada jalan keluar dari semua belenggu tersebut?
A : ada, semua detail disebutkan oleh para ulama
Q : Apakah memahami ini semua bermanfaat pada proses kesembuhan? Juga bermanfaat untuk mengatasi problem dengan anak dan pasangan?
A : Dengan memahami 3 belenggu diri tersebut, kita akan mengerti mengapa ujian-ujian datang dalam hidup, bagaimana keluar dari ujian tersebut, mengapa seseorang bersikap negatif dan kenapa sakit tidak kunjung sembuh
Q : Apakah akan terjadi perubahan instan dalam hidup saya jika saya memahami hal ini?
A : Bahasan ini mengajak Anda mengenali diri dan melihat jalan keluar dengan lebih baik. dengan taufik Alloh, sebagian orang mendapatkan kesembuhan dan keajaiban dalam hidupnya. Ada pula yang mendapatkan kekuatan melebih dari sebelumnya, hingga ia mampu menjalani masa sulit dengan sangat baik.
Q : Berapa lama sesi kajiannya?
A : Cukup 1 hari saja, in syaa Alloh.
Q : Bagaimana untuk bisa ikut acara ini?
A : In Syaa Alloh, Agenda terdekat TRAINING QERM
Bisa menghubungi nomer CP ini :
wa.me/6281219826787